Kamis, 05 Mei 2022

Trend Sepatu Sneakers Yang Booming di Indonesia

Tradisi sneakers yang sebenarnya bukan asli milik Indonesia, di ear milenial semakin berkembang . Trend ini bukan hanya meledak karena hal viral yang konyol yang mana biasanya hanya sebentar. Trends sepatu sneaker sudah cukup lama hidup di Indonesia dan semakin berkembang.

Antusiasme para sneakerhead akan sneakers lokal kini nggak kalah lagi dengan sneakers buatan luar negeri.

sneakers-indomie


Brand sepatu Indonesia kini makin bersinar dan nggak kalah kualitasnya dari merek-merek ternama dunia, seperti salah satunya yang mungkin kalian udah tahu yaitu sneakers Compass.


Saking populernya, banyak orang rela antre untuk mendapat sneakers dengan kisaran harga Rp 300.000-an ini.


Namun di satu sisi, muncul juga para reseller yang membuat harga jadi melambung tinggi dan kuantitasnya yang terbatas jadi susah didapatkan.


Tapi harus inget, bukan cuma sepatu Compass kok sneakers lokal yang keren. Buat #localpride, ada juga brand-brand kece lain.


Nah, buat kalian yang pengen cari sneakers lokal lain yang nggak kalah keren, kalian bisa cek nih beberapa brand di bawah ini. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ini 5 Tren Sepatu Sneakers yang Bakal Anda Temui di 2024!

infosnearkerindo |  Barang-barang sporty terus menunjukkan keberadaannya, maka yuk simak 5 tren sepatu sneaker! Melansir  Who What Wear , t...